Remaja adalah saat dimana seseorang mencari jati dirinya

Tuesday, April 24, 2012

Gandrung

(Manusia dan Keindahan)

       Ketika kita menonton tari gandrung sebenarnya banyak nilai filosofis yang terkandung didalamnya sebagai salah satu ajaran moral yang dapat kita terapkan dalam kehidupan sehari-hari,Jadi tari gandrung bukan sekedar tontonan saja tetapi merupakan tontonan yang bisa menjadi tuntunan.


       Salah satunya adalah nilai keindahan. Keindahan yang dimaksud adalah keindahan dari gerakan tari Gandrung itu sendiri. Selain itu ada juga keindahan pada nyanyian dan alat music pengiring tari Gandrung yang kesemuanya itu menimbulkan suara yang khas.Begitu juga dalam hidup ini ketika kita bisa berjalan seirama dalam memanfaatkan potensi diri maka akan menimbulkan kekuatan yang luarbiasa.
 

No comments:

Post a Comment